Beras kencur
Minuman ini terbuat dari beras dan kencur, kombinasi keduanya menghasilkan rasa yang mantap dan menyehatkan.
Manfaat beras kencur antara lain:
Bahan :
Cara Membuat :
Manfaat beras kencur antara lain:
- Mencegah masuk angin
- Meningkatkan nafsu angin
- Menghilangkan rasa lelah
- Mencegah Sariawan
- dan melancarkan siklus menstruasi
Bahan :
-
kencur
-
beras,di sangrai lalu tumbuk
-
kunyit, iris tipis
-
cengkih
-
jahe iris tipis
-
asam jawa
-
gram gula
-
Garam secukupnya
Cara Membuat :
-
Campur semua bahan (kecuali gula dan garam) lalu rebus sambil diaduk rata.
Masak lebih kurang selama 20 menit. Kecilkan api.
-
Setelah itu tambahkan gula dan garam. Aduk sampai garam dan gula larut.Matikan api.
-
kemudian saring rebusan selagi hangat.
- Beras kencurpun siap untuk diminum.
Leave a Comment